Menginstall Ulang Windows XP

1. Pertama masuk ke dalam windows setup

Spoiler

2. Pada langkah ini terdapat 3 pilihan. F3 untuk quit(mengakhiri installasi, R untuk repair jika system anda error, Enter untuk memulai install ulang.
Spoiler
3. lalu tampil licensing agreement, setelah di baca keseluruhan tekan F8 untuk setuju
Spoiler
4. Pada bagian ini kita bisa melakukan partisi harddisk dengan tekan C untuk membuat partisi, lalu tentukan size nya dan klik apply. Jika sudah pilih drive yang akan menjadi tempat install an windows, lalu klik enter.
Spoiler
5.  Lalu disini terdapat pilihan untuk melakukan format drive atau tidak. Pilih sesuai kebutuhan.
Spoiler
6. Pada langkah ini terjadi proses format jika memilih memformat drive pada langkah sebelumnya, dilanjutkan dengan setup. Langkah installasi selesai.
Spoiler
7. Selanjutnya langkah konfigurasi xp. Lalu pilih next
Spoiler
8. Diminta untuk menginput nama dan organization
Spoiler
9. Masukkan key xp, lalu klik next.
Spoiler
10. Memasukkan nama user, lalu jika ingin dipassword silahkan memasukkan password lalu konfirmasi. Jika sudah klik next.
Spoiler
11. Lalu pilih time zone. Indonesia berada pada +07.00. Lalu klik next.
Spoiler
12. Lalu tunggu hingga proses selesai.
Spoiler
13. Selanjutnya konfigurasi networking setting pilih yang typical, lalu klik next,
Spoiler
14. Pilih workgroup domain, lalu tekan next.
Spoiler
15. Tunggu prosess selesai
Spoiler
16. Selanjutnya masuk ke langkah berikutnya
Spoiler
17. Selanjutnya masuk ke welcome yang berarti telah berhasil installasi, lalu klik next.
Spoiler
18. Selanjutnya pilihan untuk menerima update dari windows secara online. Pilih sesuai keinginan anda.
Spoiler
19. Tunggu koneksi ok, jika sudah klik next.
Spoiler
20. Selanjutnya terdapat konfirmasi untuk connect internet, pilih sesuai keinginan dan klik next
Spoiler
21. Jika koneksi telah didapat akan diminta untuk register windows.
Spoiler
22. Selanjutnya diminta untuk menginpuut nama user
Spoiler
23. Proses terakhir mengklik finish.
Spoiler
24. Masuk ke desktop dan berhasil melakukan install ulang.
Spoiler

0 komentar :