Menyembunyikan&Menampilkan Widget di Halaman Tertentu

Entri ini saya buat untuk anda yang menginginkan menampilkan atau menyembunyikan widget di halaman tertentu saja.

1. Menampilkan widget hanya pada Homepage saja
Cari kode berikut:

<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>

2. Menyembunyikan widget dari halaman Homepage
Cari kode berikut:
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>

3. Menampilkan widget hanya pada halaman Static Page
Cari kode berikut:
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>

4. Menyembunyikan widget dari halaman Static Page
Cari kode berikut:
<b:if cond='data:blog.pageType != "static_page"'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>

5. Menampilkan widget hanya pada URL tertentu
Cari kode berikut:
<b:if cond='data:blog.url == "URL Pilihan Anda disini"'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>

6. Menyembunyikan widget dari URL tertentu
Cari kode berikut:
<b:if cond='data:blog.url != "URL Pilihan Anda disini"'>
KODE WIDGET ANDA DISINI
</b:if>
NB:
Tulisan yang berwarna merah ganti dengan kode widget anda


7. Menampilkan atau menyembunyikan widget default dari blog sendiri
Cari kode berikut:
<b:widget id='HTML' locked='false' title='JUDUL WIDGET ANDA' type='Profile'>
<b:includable id='main'>
KODE WIDGET DEFAULT BLOGGER ANDA
</b:includable>
</b:widget>
Diatas merupakan html standard pada blog anda. Maka anda tambahkan menjadi:
<b:widget id='HTML' locked='false' title='JUDUL WIDGET ANDA' type='Profile'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
KODE WIDGET ANDA
</b:if>
</b:includable> </b:widget>
NB:
Tulisan yang berwarna merah merupakan kode widget anda
Tulisan yang berwarna hijau merupakan koding untuk menampilkan hanya pada homepage saja. Sesuaikan dengan keinginan anda.

0 komentar :